Antisipasi Gangguan Kamtibmas Tiga Pilar Kec. Rungkut Bersinergi

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Tiga Pilar Kec. Rungkut Bersinergi

    SURABAYA - Sebagai bentuk antisipasi gangguan Kamtibmas (Keamanan dan Ketertiban Masyarakat) di wilayah Kec. Rungkut Babinsa Koramil 0831/05 Rungkut Bersama Tiga Pilar Apel Patroli Asuhan Rembulan dalam rangka cipta kondisi ketertiban dan keamanan dihalaman Kec. Rungkut jl. Rungkut Asri Utara No. 1. Kamis (12/01/23)

    Sasaran patroli asuhan rembulan di. Medokan Ayu Utara RT. 05 RW. 13, Jl.Raya Merr Dr. Ir. Soekarno dan Raya Pandugo.

    Tim tiga pilar Kecamatan Rungkut mengantisipasi masuknya gerombolan gangster, balap liar dan tawuran, Tiga Pilar Kec. Rungkut bersinergi dalam mengantisipasi gangguan Kamtibmas.

    Patroli Cipta Kondisi gabungan dilaksanakan dengan tujuan untuk mengantisipasi balap liar, tawuran, dan kejahatan jalanan malam hari dan juga mengantisipasi gerombolan gangster, " tandasnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Polisi Berhasil Tangkap Otak Komplotan Curanmor...

    Artikel Berikutnya

    Buka Seminar Internasional LP Ma'arif, Rektor...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Dandim 0831 Surabaya Timur Ikuti Upacara Penurunan Bendera dan Parade Surya Senja 2024

    Ikuti Kami